Oknum Kader PDIP Jadi Pelaku KDRT -Aktivis Datangi Kediaman Megawati Hingga Demo di DPP PDIP

Foto : Aksi para aktivis peduli perempuan di depan gedung DPP PDIP, Jakarta. (ist) TJI,JAKARTA – Perkara kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) hingga melibatkan seorang oknum kader PDIP di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel), Imam Wahyudi (IW) kini terus menjadi sorotan para aktivis nasional peduli perempuan. Oleh karenanya, para aktivis peduli perempuan akhirnya,…

Read More

Kediaman Megawati Besok Didemo -Aktivis Peduli Perempuan Desak Imam Wahyudi Dipecat

Foto : Ilustrasi aksi demo damai. (net) TJI,BANGKABELITUNG – Sejumlah aktivis nasional peduli dan anti kekerasan terhadap perempuan, Kamis (17/10/2024) besok berencana akan menggelar aksi demo damai di kediaman ketua umum PDIP, Megawati Soekarnoputri. Hal ini disampaikan oleh Jojo selaku humas Koalisi Rakyat & Aktivitas Lawan Pelaku KDRT dalam siaran pers disampaikan dalam siaran pers…

Read More

Aktivis Kembali Datangi DPP PDIP – Didit Didesak Dinonaktifkan Sebagai Ketua DPD PDIP Babel

Foto : Para aktivis saat mendatangi gedung DPP PDIP Jakarta. (ist) TJI, BANGKABELITUNG – Sampai saat ini para aktivis peduli perempuan masihlah menggaungkan anti kekerasan terhadap perempuan termasuk kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dengan pelaku oknum kader PDIP di Bangka Belitung, Imam Wahyudi (IW) terhadap sang istri, Isma Safitri (IS) terus menjadi sorotan. Bahkan…

Read More

Jadi Penjamin Tersangka KDRT, Didit Coreng Citra Lembaga Rakyat & Timbulkan Image Abuse of Power

Foto : Budiyono SH & Didit Srigusjaya. (net) TJI,BANGKABELITUNG – Pernyataan Kasat Reskrim Polresta Pangkalpinang, AKP M Riza Rahman menyebutkan jika Imam Wahyudi (IW) terseret perkara kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) tak dilakukan penahanan oleh penyidik PPA Polresta Pangkalpinang meski telah ditetapkan sebagai tersangka dengan alasan IW bersikap kooperatif dan tak bakal melarikan diri….

Read More

Perkara Imam Wahyudi Masuk Kejaksaan – Aktivis Geram Oknum Pimpinan Partai ‘Bekingi’ Tersangka

Foto : Ilustrasi institusi Kejaksaan. (net) TJI,BANGKABELITUNG – Berkas perkara kasus dugaan tindak kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dengan pelaku seorang oknum anggota dewan, Imam Wahyudi (IW) kini telah dilimpahkan ke pihak Kejaksaan Negeri (Kejari) Pangkalpinang. Pelimpahan berkas perkara kasus berikut barang bukti dan tersangka telah dilimpahkan pihak Polresta Pangkalpinang kepada pihak Kejari Pangkalpinang, Kamis…

Read More

Kasus Oknum Dewan Tersangka KDRT Akhirnya Dilaporkan ke Komnas Anti Kekerasan Perempuan

Foto : Perwakilan aktivis saat mendatangi gedung Komnas Perlindungan Perempuan, di Jakarta. (ist) TJI,BANGKABELITUNG – Setelah sebelumnya perkara kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) melibatkan seorang oknum anggota dewan asal PDIP, Imam Wahyudi (IW) sempat dilaporkan ke ketua umum PDIP Megawati Soekarnoputri, kini kasus ini pun kembali dilapor ke Komisi Nasional (Komnas) Anti Kekerasan…

Read More

Oknum Politisi PDIP Tersangka KDRT Tak Ditahan, Aktivis KORLAP Surati Megawati

Foto : Aktivis KORLAP saat menggelar aksi demo di depan gedung DPP PDIP, Jakarta beberapa waktu lalu. (TJI) TJI,JAKARTA – Sampai saat ini perkara kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) terus menjadi sorotan serius pihak aktifis asal Koalisi Rakyat Lawan Pelaku KDRT (KORLAP). Terlebih dalam kasus ini diduga melibatkan seorang oknum politisi asal PDIP,…

Read More

Gegara Kasus KDRT Tiga Oknum Perwira Termasuk Kapolresta Dilapor Propam Mabes Polri

Foto : Aktifis KORLAP Sutisna & Ridwan Agung saat melapor di Mabes Polri.(ist) TJI,BANGKABELITUNG – Buntut perkara kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) melibatkan seorang oknum anggota DPRD Provinsi Bangka Belitung 2024-2029, Imam Wahyudi (IW) kini berujung sedikitnya 3 orang oknum perwira di institusi Polresta Pangkalpinang masing-masing AKBP Gatot Yulianto (Kapolresta), AKP M Riza Rahman…

Read More

IW Tersangka Kasus KDRT Tak Ditahan Polisi – Timbul Opini ‘Kongkalikong’ Hingga Preseden Buruk Citra Polri

Foto : Koordinator aktivis KORLAP. (ist) TJI,BANGKABELITUNG – Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) melibatkan oknum anggota DPRD Bangka Belitung, Imam Wahyudi (IW) kini terus menjadi sorotan publik termasuk aktivis Koalisi Rakyat dan Aktivis Lawan Pelaku KDRT (KORLAP) selain kalangan praktisi hukum. Terlebih saat ini, IW politisi asal PDIP ini pun sudah ditetapkan sebagai tersangka…

Read More

Oknum Dewan di Babel Terseret Kasus KDRT Tak Ditahan Polisi, Praktisi Hukum Nilai Ada Nuansa ‘Diskriminasi’ Hukum

Foto : Junaidi, SH. (ist) TJI,BANGKABELITUNG – Pasca oknum anggota DPRD Provinsi Bangka Belitung periode 2024-2029, Imam Wahyudi (IW) ditetapkan sebagai tersangka oleh penyidik PPA Polresta Pangkalpinang, Senin (30/9/2024), saat ini menuai perhatian publik lantaran politisi asal PDI-Perjuangan (IW) justru tak dilakukan penahanan oleh pihak kepolisian. Alassn pihak Polresta Pangkalpinang IW tak dilakukan penahanan meski…

Read More