Diduga Terlibat Kasus Korupsi & Miliki Harta Tak Wajar Laskar Pejuang Tempatan Lapor Anggota DPR RI Ini Ke KPK
Foto: Anggota komisi I DPR RI, Rudianto Tjen. (net) TJI,BANGKABELITUNG – Bukan sekedar gertak sambal, janji akan melaporkan anggota DPR RI asal daerah Provinsi Bangka Belitung, Rudianto Tjen (RT) ke pihak lembaga anti rasua (KPK) kini dibuktikan oleh ketua organisasi Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Laskar Pejuang Tempatan Bangka Belitung (Babel), Budiyono SH. Hal ini berawal…


